Mobil Seorang Kontraktor Diduga Dibobol!! Rp. 250 Juta Raib

Kamis, 21 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET – Mobil Fajero milik seorang kontraktor di Lombok Tengah NTB, Kamis 21 Desember 2023 diduga dibobol maling. Akibatnya uang tunai sebanyak Rp. 250 Juta raib dibawa pelaku.

Salah seorang warga setempat, Agus Riyadi kepada wartawan menuturkan, mobik yang diduga dibobol maling itu, sedang diparkir di Halaman Kantor Gapensi yang ada di Tengari Praya.

Baca Juga :  127 Botol Arak Bali, Diamankan dari Pria Ini

“Saya tahu kejadian ini setelah ada polisi yang datang dan ada ribut-ribut warga lain, kalau ada mobil yang dibobol maling,”kata Agus.

Dari info yang didengar di lokasi kejadian, kejadian itu imbuh Agus terjadi sekitar pu kul 12.00 wita.

Baca Juga :  Kabid Humas Polda NTB Ikuti Optimalisasi Pengololaan Media Digital

“Katanya pemilik mobil itu baru pulang ambil uang dari Bank. Bajang Elly yang punya, beliau kakak dari Bajang J celuler praya,”ungkap Agus.

Sementara itu, pemilik mobil yang diduga dibobol tersebut, dihubugi wartawan via phone celulernya, belum bisa terhubung.

Baca Juga :  Tunggu !! Oke Wiredarme Segara Tentukan Arah Politik Pada Pilkada 2024

Adapun Kapolsek Praya Iptu Susan Vera Sualang, dikonfirmasi terkait hal tersebut via WA-nya mengatakan, kalau kejadian tersebut tidak dilaporkan ke Polsek Praya.

“Laporanya bukan di Polsek Praya,”katanya singkat.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Pengacara Ibu Sahnun Minta Polres Loteng Atensi Kasus Penyerobotan Tanah Di Takar Akar Bumbang
Polisi Buru Pelaku Pembuangan Mayat Bayi di Saluran Sungai di Dusun Guntur 
Pengurus GPK Loteng Ingatkan Pelapor SH Ancaman UU ITE
Warga Temukan Orok Bayi di Guntur Praya Tengah
Sasaka Nusantara Dukung Polres Usut Tuntas Dugaan Ijazah S1 Milik Oknum Caleg PPP
Dilaporkan Ke Polda NTB, Diduga Menggunakan ijazah Palsu
Proyek RTH Lapangan Muhajirin Bermasalah, diduga Anggaran Banyak Dikorupsi
Peringatan Bagi Kades Hindari Pengerahan Massa Dukung Paslon Tertentu
Berita ini 399 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Kamis, 21 November 2024 - 19:05 WIB

Pengacara Ibu Sahnun Minta Polres Loteng Atensi Kasus Penyerobotan Tanah Di Takar Akar Bumbang

Selasa, 19 November 2024 - 11:36 WIB

Polisi Buru Pelaku Pembuangan Mayat Bayi di Saluran Sungai di Dusun Guntur 

Senin, 18 November 2024 - 09:46 WIB

Warga Temukan Orok Bayi di Guntur Praya Tengah

Minggu, 17 November 2024 - 09:12 WIB

Sasaka Nusantara Dukung Polres Usut Tuntas Dugaan Ijazah S1 Milik Oknum Caleg PPP

Rabu, 13 November 2024 - 20:25 WIB

Dilaporkan Ke Polda NTB, Diduga Menggunakan ijazah Palsu

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kepolisian Lombokdaily

Penerimaan Anggota Polri Jalur Bakomsus Bintara Kompetisi Khusus

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:28 WIB