Pohon Tumbang Bikin Macet Segera Dievakuasi

Selasa, 21 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET – Kepolisian Sektor Labuhan Badas Polres Sumbawa gerak cepat merespon laporan masyarakat terkait adanya peristiwa pohon tumbang yang menyebabkan kemacetan jalan bertempat di Dusun kayangan Desa karang Dima Kec. Labuhan Badas Kab. Sumbawa,  Senin tanggal 20 November 2023 pukul 05.00 wita.

Tiba di lokasi petugas turun langsung mengatasi kemacetan dengan mengatur arus lalu lintas dan menghimbau para pengguna jalan untuk bersabar.

Baca Juga :  Dewan Demokrat Azhar Murka Atas Arogansinya Oknum Kontraktor Ancam Tembak Warga

Sementara itu, untuk mengatasi pohon tumbang Anggota Polsek Labuhan Badas dan dibantu bersama masyarakat kompak bersama-sama dengan memangkas ranting dan batang pohon yang melintang kejalan sehingga arus lalulintas di lokasi berangsur lancar dan normal kembali.

Kapolsek Labuhan Badas Ipda Rohmad Rondi mengatakan dengan kesigapan anggota Polsek di bantu masyarakat dengan cepat mengevakuasi pohon yang tumbang tersebut sehingga arus lalulintas kembali normal.

“Hal ini merupakan respon cepat kepolisian atas informasi yang didapat dari masyarakat sehingga personil kami langsung segera ke TKP melakukan evakuasi pohon tumbang guna mengatasi kemacetan lalulintas,”kata Kapolsek.

Baca Juga :  Warga Digigit Anjing-pun, Polisi Yang Evakuasi

Kapolsek juga menjelaskan bahwa arus lalin dapat berjalan kembali setelah akses sebagian jalan dapat di buka, pohon tumbang belum dapat di evakuasi seluruhnya akibat ukuran pohon yang besar dan memerlukan alat khusus.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Polisi Tetapkan Sembilan Tersangka Terkait Kasus Pencabulan di Batukliang
Polsek dan Kades Mediasi Dua Kelompok Pemuda Yang Saling Ancam di Media Sosial
Tim Inafis SatReskrim Olah TKP Penemuan Mayat Bayi di Sungai Srigangga Praya
Bripka Dahlan Syamsudin Terjun ke Sungai Selamatkan Anak Tenggelam
Polisi Belum Mengeluarkan Realis Terkait Identitas Mayat Di Pantai Are Guling
Bersihkan Sisa Material Pasca Banjir di Pujut
Polres Loteng Berikan Bansos dan Layanan Kesehatan bagi Warga Terdampak Banjir di Pujut
Kubah Masjid Agung Praya Terbakar, Dugaan Sementara Akibat Konsleting Listrik 
Berita ini 54 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:43 WIB

Polisi Tetapkan Sembilan Tersangka Terkait Kasus Pencabulan di Batukliang

Rabu, 5 Maret 2025 - 21:18 WIB

Polsek dan Kades Mediasi Dua Kelompok Pemuda Yang Saling Ancam di Media Sosial

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:14 WIB

Tim Inafis SatReskrim Olah TKP Penemuan Mayat Bayi di Sungai Srigangga Praya

Minggu, 23 Februari 2025 - 06:15 WIB

Bripka Dahlan Syamsudin Terjun ke Sungai Selamatkan Anak Tenggelam

Rabu, 19 Februari 2025 - 11:22 WIB

Polisi Belum Mengeluarkan Realis Terkait Identitas Mayat Di Pantai Are Guling

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Politik Lombokdaily

Pantau Arus Mudik Lebaran, Gubernur Iqbal Pastikan Semua Berjalan Baik

Kamis, 27 Mar 2025 - 16:27 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Polres Bima Kota Patroli Malam dan Patroli Menjelang Sahur Di Bulan Puasa 

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:31 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Polri Periksa Saksi Tiga Oknum TNI Terkait Kasus Penjualan Senjata Api

Selasa, 25 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Sat Lantas Rutinkan Patroli Malam Hingga Subuh Cegah Balap Liar dan Balap Lari 

Selasa, 25 Mar 2025 - 19:51 WIB