Parah! Pada Perayaan Hari Guru, Siswa Sekolah Ini Justeru Mabuk-Mabukan dan Pukuli Teman

Rabu, 29 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET – Pada perayaan Hari Guru Nasional (HGN), sejumlah siswa di salah satu sekolah di Kecamatan Jonggat Lombok Tengah NTB, justeru mabuk-mabukan dan diduga mengeroyok temanya.

Kepaka Kesiswaan Sekolah tersebut, Idham Khalid pada Selasa 28 Nopember 2023 kepada wartawan mengakui, para siswanya itu ternyata minum minuman keras di rumah salah satu kawanya saat perayaan HGN dikakukan pada Sabtu 28 Nopember 2023.

Pada hari sabtu itu lanjut Idham Khalid, pihak sekolah pada pagi harinya menggelar sebuah acara khusus untuk merayakan HGN dengan melakukan pawai.

Baca Juga :  Bupati "Tohok" ITDC Justeru di Acara Talkshow untuk Bangun Citra di Mandalika

“Pada siangnya, ada jeda sejenak untuk kemudian melanjutkan ke kegiatan berikutnya pada sorenya. Rupanya saat jeda sejenak itu, oknum siswa ini malah minum minuman keras di rumah salah satu temanya,”tutur Idham Khalid.

Dibawah pengaruh minuman keras itulah, peristiwa dugaan pengeroyokan kepada siswa lainya terjadi di sebuah parkiran salah satu ritel modern yang lokasinya tak jauh dari sekolah tersebut.

Baca Juga :  Ini Program Tim Unitomo Kepada Masyarakat Desa Sambibulu

Peristiwa tersebut, terekam CCTV ritel modern dan memperlihatkan aksi tak terpuji sejumlah siswa terhadap salah satu temenya, yang belakangan korban diketahui berisial A yang kemudian sempat dilarikan ke rumah sakit oleh orang tuanya.

Setelah ditelusiri oleh pihak sekolah, ternyata pelaku dugaan pengeroyokan tersebut beejumlah 6 orang yang semuanya adalah pelajar aktif di sekolah tersebut.

Keenam terduga pelaku sudah mengakui kesalahannya dan pihak sekolah sudah memberikan tindakan sesuai dengan  regulasi yang berlaku di sekolah. Bahkan, salah satu dari enam orang tersebut sudah dikeluarkan dari sekolah.

Baca Juga :  Diduga Mabuk Miras, Belasan Remaja Diamankan

Orang Tua Korban, Edy Sumaatmaja secara terpisah, meminta  pihak Polsek Jonggat untuk mengusut tuntas kasus yang menimpa anaknya tersebut. Ia juga tidak mau kejadian yang serupa  terulang kembali terhadap siswa yang lain.

“Secara pribadi saya  memaafkan. Namun, proses hukum tetap saya serahkan ke pihak yang berwajib, untuk ditindaklanjuti sampai selesai,”tegasnya.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Polisi Buru Pelaku Pembuangan Mayat Bayi di Saluran Sungai di Dusun Guntur 
Pengurus GPK Loteng Ingatkan Pelapor SH Ancaman UU ITE
Warga Temukan Orok Bayi di Guntur Praya Tengah
Sasaka Nusantara Dukung Polres Usut Tuntas Dugaan Ijazah S1 Milik Oknum Caleg PPP
Dilaporkan Ke Polda NTB, Diduga Menggunakan ijazah Palsu
Proyek RTH Lapangan Muhajirin Bermasalah, diduga Anggaran Banyak Dikorupsi
Peringatan Bagi Kades Hindari Pengerahan Massa Dukung Paslon Tertentu
Mahasiswi Kedokteran Unram Kirana Manggali Sabet Mahkota Duta Lingkungan 2024
Berita ini 111 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Selasa, 19 November 2024 - 11:36 WIB

Polisi Buru Pelaku Pembuangan Mayat Bayi di Saluran Sungai di Dusun Guntur 

Selasa, 19 November 2024 - 08:13 WIB

Pengurus GPK Loteng Ingatkan Pelapor SH Ancaman UU ITE

Senin, 18 November 2024 - 09:46 WIB

Warga Temukan Orok Bayi di Guntur Praya Tengah

Minggu, 17 November 2024 - 09:12 WIB

Sasaka Nusantara Dukung Polres Usut Tuntas Dugaan Ijazah S1 Milik Oknum Caleg PPP

Rabu, 13 November 2024 - 20:25 WIB

Dilaporkan Ke Polda NTB, Diduga Menggunakan ijazah Palsu

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kepolisian Lombokdaily

Penerimaan Anggota Polri Jalur Bakomsus Bintara Kompetisi Khusus

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:28 WIB

Kasus Lombokdaily

Pengurus GPK Loteng Ingatkan Pelapor SH Ancaman UU ITE

Selasa, 19 Nov 2024 - 08:13 WIB