Polri Monitoring Dan Kawal Penyaluran Beras Dari Bulog

Jumat, 8 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET — Dalam rangka menjaga stabilitas pangan dan menekan lonjakan inflasi, Badan Pangan Nasional (BAPANAS) melalui Perum BULOG, Polsek Tanjung monitoring dan mengawal Penyaluran Bansos dari Bulog Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) tahap I bulan Februari 2024, yang bertempat di Aula Kantor Desa Jenggala, Kecamatan Tanjung KLU, Selasa, 5/3/2024.

Kegiatan CPP ini dilakukan berdasarkan Perpres Nomor 125 tahun 2022 tentang Penyelenggaraan Cadangan Pangan Pemerintah dan ditindaklanjuti dengan Perbadan Nomor 12 tahun 2022 tentang Cadangan Beras Pemerintah dengan tujuan guna menjaga stabilitas pangan dan menekan lonjakan inflasi, Badan Pangan Nasional (BAPANAS) melalui Perum BULOG.

Baca Juga :  5 Orang Ibu Paruh Baya Diamankan Polres Loteng Saat Penggerebekan Di Kampung Narkoba 

Kapolres Lombok Utara AkBP Didik Putra Kuncoro S.I.L.,M.Si. melalui Kapolsek Tanjung Akp Remanto SH, menyampaikan kepada awak media di tempat terpisah pada hari Jumat, 8 maret 2024, di ruang kerjanya bahwa Penyaluran Bansos CPP tersebut berupa Beras sebanyak 211 sak dengan isian 10 Kg per sak, yang akan di berikan kepada masyarakat penerima manfaat di Desa Jenggala Kecamatan Tanjung.

Mantan Kapolsek Gangga ini ini berharap agar bantuan ini bisa tepat sasaran dan sesuai dengan data masyarakat penerima manfaat, di samping itu dengan adanya bantuan ini masyarakat merasa terbantu untuk kebutuhan hidup sehari – hari.

Baca Juga :  MasyaAllah! Kasta NTB Gemar Sedekah, Menyongsong Ramadhan Dengan Baksos

“Masih harapan Kapolsek dengan terus di salurkan bantuan beras oleh pemerintah kemasyarakat sehingga harga beras di pasar bisa mengalami penurunan,” tutup Kapolsek.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Sasaka Nusantara Ungkap Filosofi Logo/Lambang yang Membentuk Marwah Masyarakat Sasak
Aktivis : Mitra Kritis Kebijakan, Bukan Manifestasi Premanisme
Tastura Mengajar Berbagi Keceriaan dan Pengetahuan di SD Negeri Tambing Kekeq
Sasaka Nusantara NTB Ultimatum Kejati, Desak Penetapan Tersangka Kasus Dana Siluman
Laskar Sasak Lombok Tengah Tegaskan Dukungan Penuh kepada Gubernur NTB Lalu Muhammad Iqbal dan Tolak Serangan Politik Tidak Sehat
Kepala BPJS Tenaga Kerja Tidak Hadir di Acara Hari Buruh Mataram, Yustinus Habur Desak Kepala BPJS Pusat Diberhentikan : Ancaman Demo Besar-besaran
Aliansi Peduli Demokrasi NTB Ajukan Permohonan Hearing ke DPRD Lombok Tengah Terkait Dugaan Ilegalitas PT Sadhana Arif Nusa
LSM Ampes NTB Minta Masyarakat Tetap Bijak dan Tak Terprovokasi, Polisi Serius Tangani Kasus Anggota DPRD dan Debt Collector PT. LNI di Loteng
Berita ini 21 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Senin, 5 Januari 2026 - 16:49 WIB

Sasaka Nusantara Ungkap Filosofi Logo/Lambang yang Membentuk Marwah Masyarakat Sasak

Sabtu, 20 Desember 2025 - 19:32 WIB

Aktivis : Mitra Kritis Kebijakan, Bukan Manifestasi Premanisme

Kamis, 20 November 2025 - 10:08 WIB

Tastura Mengajar Berbagi Keceriaan dan Pengetahuan di SD Negeri Tambing Kekeq

Rabu, 19 November 2025 - 15:17 WIB

Sasaka Nusantara NTB Ultimatum Kejati, Desak Penetapan Tersangka Kasus Dana Siluman

Jumat, 14 November 2025 - 14:54 WIB

Laskar Sasak Lombok Tengah Tegaskan Dukungan Penuh kepada Gubernur NTB Lalu Muhammad Iqbal dan Tolak Serangan Politik Tidak Sehat

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Pembangunan Lombokdaily

Anak Pasraman & Kader KMHDI dari Lombok Barat Tembus Beasiswa LPDP ke Inggris

Senin, 5 Jan 2026 - 13:24 WIB

Pembangunan Lombokdaily

Kedes Kerame Jati Gunakan Dana Pribadi Perbaiki Akses Warga Empat Dusun

Senin, 5 Jan 2026 - 06:23 WIB