Kubah Masjid Agung Praya Terbakar, Dugaan Sementara Akibat Konsleting Listrik 

Kamis, 13 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET- Kubah Masjid Agung Kecamatan Praya Loteng Terbakar. Kejadiannya Pada pukul 03. 30 Wita Tim jaga piket DAMKARTAN mendapatkan laporan kebakaran dari salah satu Pengurus Masjid Agung Praya di kabupaten Lombok Tengah, menginformasikan ada kebakaran di dalam masjid Agung Praya.

Tim yang mendapatkan laporan segera mempersiapkan peralatan penanganan kebakaran dan segera menuju titik lokasi kebakaran pukul 03.35 dan tiba di lokasi pukul 03.37 ,tiba di lokasi kebakaran, berdasarkan informasi dari pengurus Masjid Agung Praya segera tim regu piket bertindak langsung untuk memadamkan kebakaran.

Baca Juga :  Polsek dan Kades Mediasi Dua Kelompok Pemuda Yang Saling Ancam di Media Sosial

Setelah hampir 30 Menit api dapat dipadamkan dan kebakaran tidak menjalar ke bangunan sekeliling.

Kadis Damkartan H. Supardan, S.Sos.M.Si menyatakan, bahwa Setelah pengecekan ulang, tim menyimpulkan bahwa lokasi sudah aman dari kebakaran,” TIM DAMKARTAN kembali ke kantor untuk bertugas jaga kembali pukul 04.06 tiba di MAKODAMKAR,” ujarnya Rabu (13/2/2025)

Dalam kegiatan tersebut sejumlah personil ditemukan termasuk tiga mobil damkar 6 personil atau tiga regu, yakni Munandar Tohar( Sopir )Muliadi (Sopir ), Ramdan, Mulyadi B, Hendro Sukmono, Lalu Ari, Sunardi Kurnia, Hamzan Wadi, Dapit Anggara Putra, Sumbawe, Edi ( Danru ), Makzun Sukardi, Imam Alfarisi, Erik, Alianfi,” adapun Penyebab kebakaran diperkirakan konsleting listrik,” tutupnya.(**).

Penulis : Rossi

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lombokdaily.net

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Polisi Tetapkan Sembilan Tersangka Terkait Kasus Pencabulan di Batukliang
Polsek dan Kades Mediasi Dua Kelompok Pemuda Yang Saling Ancam di Media Sosial
Tim Inafis SatReskrim Olah TKP Penemuan Mayat Bayi di Sungai Srigangga Praya
Bripka Dahlan Syamsudin Terjun ke Sungai Selamatkan Anak Tenggelam
Polisi Belum Mengeluarkan Realis Terkait Identitas Mayat Di Pantai Are Guling
Bersihkan Sisa Material Pasca Banjir di Pujut
Polres Loteng Berikan Bansos dan Layanan Kesehatan bagi Warga Terdampak Banjir di Pujut
Tim Gabungan TNI – Polri, Sar Dan Masyarakat Temukan Korban Hanyut di Pringgarata
Berita ini 11 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:43 WIB

Polisi Tetapkan Sembilan Tersangka Terkait Kasus Pencabulan di Batukliang

Rabu, 5 Maret 2025 - 21:18 WIB

Polsek dan Kades Mediasi Dua Kelompok Pemuda Yang Saling Ancam di Media Sosial

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:14 WIB

Tim Inafis SatReskrim Olah TKP Penemuan Mayat Bayi di Sungai Srigangga Praya

Minggu, 23 Februari 2025 - 06:15 WIB

Bripka Dahlan Syamsudin Terjun ke Sungai Selamatkan Anak Tenggelam

Rabu, 19 Februari 2025 - 11:22 WIB

Polisi Belum Mengeluarkan Realis Terkait Identitas Mayat Di Pantai Are Guling

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Politik Lombokdaily

Pantau Arus Mudik Lebaran, Gubernur Iqbal Pastikan Semua Berjalan Baik

Kamis, 27 Mar 2025 - 16:27 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Polres Bima Kota Patroli Malam dan Patroli Menjelang Sahur Di Bulan Puasa 

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:31 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Polri Periksa Saksi Tiga Oknum TNI Terkait Kasus Penjualan Senjata Api

Selasa, 25 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Sat Lantas Rutinkan Patroli Malam Hingga Subuh Cegah Balap Liar dan Balap Lari 

Selasa, 25 Mar 2025 - 19:51 WIB