M Samsul Qomar terpilih kembali secara aklamasi

Selasa, 25 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombokdaily.net -Musorkab KONI Loteng 2025 suskses terlaksana pada Selasa 25 Maret 2025 berlangsung di Bale Sultan Poltekpar Kabupaten Lombok Tengah.”;Ada dua kandidat yang mendaftar Sadam Husain dan M Samsul Qomar namun setelah di jaring TPP hanya M Samsul Qomar yang dinyatakan lulus dan memenuhi syarat,” Kata Jayanti Umar selaku pimpinan sidang pleno.

SQ dampingi Sekertaris KONI Provinsi Nurhadin dibale Sultan Poltekpar pada Acara Musorkab KONI. |Photo Eklusif lombokdaily.net|

 

Selanjutnya pleno ke 5 pemilik suara menyatakan calon hanya satu dan secara aklamasi terpilih menjadi ketua koni Loteng periode 2025 – 2029.

Dalam sambutannya M Samsul Qomar atau MSQ mengatakan bahwa terpilihnya kembali sebagau ketua KONI adalah kehendak Cabor dan pihaknya menerima sebagai amanah yang harus di jaga .

Baca Juga :  Pemda Menggagas Acara Inovasi Kebijakan Komplik Sosial Sebagai Instrumen Memperkuat Lembaga Demokrasi di Loteng

Target kita porprov 2026 mendatang kita bisa 3 besar dan meraih 45 medali emas ,” tegasnya.

Pihaknya juga akan bekerjasama dengen pemda terkait pembinaan atlit dan pelatih yang ada,”tidak ada yang sempurna saya juga pasti banyak kekurangan dan tugas kita bersama untuk memperbaikinya,” ujar MSQ.

Baca Juga :  Pemprov NTB Bakal Bentuk Forum Pencegahan Penanganan Kekerasan Seksual

Dia menyampaikan terimakasih atas semua dukungan dari Cabor , panitia dan pihak yang sudah membantu terselenggaranya Musorkab 2025 ini.

Setelah selasai, selanjutnya kata dia Tim Formatur akan bekerja dalam waktu dekat akan menyampaikan hasil ke KONI Provinsi .(ADV).

 

 

Penulis : Rossi

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lombokdaily.net

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Berikut Laporan Hasil Kegiatan Reses Ke III Tiga Anggota DPRD Dapil Praya Timur -Pujut
Berikut Pesan Bupati Loteng HL Pathul Bahri Terhadap Empat Kedes PAW
Pergantian Anggota DPRD Loteng dari Partai PKS, Sedang Berproses
Rapat Paripurna Dewan, Berikut Hasil Laporan Jubir Banggar DPRD
Edukatif dan Progresif, Diskon Pajak di NTB Harus Kuat di Promosikan
Ketum Sasaka NTB Minta ITDC Bijak Soal Lapak di Aan Sasaka NTB Minta ITDC Bijak Pada Pelapak di Aan
Gebyar Diskon Pajak PKB 2025, Gubernur NTB, Keberpihakan Kepada Masyarakat dan Edukasi Publik
Syamsu Rijal Ajak Masyarakat Manfaatkan Program Diskon Pajak Kendaraan dari Pemprov NTB
Berita ini 59 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Kamis, 3 Juli 2025 - 15:37 WIB

Berikut Laporan Hasil Kegiatan Reses Ke III Tiga Anggota DPRD Dapil Praya Timur -Pujut

Rabu, 2 Juli 2025 - 23:23 WIB

Berikut Pesan Bupati Loteng HL Pathul Bahri Terhadap Empat Kedes PAW

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:12 WIB

Pergantian Anggota DPRD Loteng dari Partai PKS, Sedang Berproses

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:53 WIB

Rapat Paripurna Dewan, Berikut Hasil Laporan Jubir Banggar DPRD

Selasa, 1 Juli 2025 - 11:53 WIB

Edukatif dan Progresif, Diskon Pajak di NTB Harus Kuat di Promosikan

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Pemerintahan Lombokdaily

Berikut Pesan Bupati Loteng HL Pathul Bahri Terhadap Empat Kedes PAW

Rabu, 2 Jul 2025 - 23:23 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Pergantian Anggota DPRD Loteng dari Partai PKS, Sedang Berproses

Rabu, 2 Jul 2025 - 12:12 WIB