Di hadapan 118 Kades, HL.Pathul Bahri Tegaskan Dirinya Kembali Ikhtiar di Loteng

Rabu, 17 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET – Dihadapan 118 kepala desa (kades) yang masa jabatanya dikukuhkan, HL.Pathul Bahri S.Ip M.AP, tegas kalau dirinya pada Pilkada Lombok Tengah 2024 ini, akan kembali bersama Dr.HM.Nursiah S.Sos M.Si akan kembali ikhtiar di Lombok Tengah (Loteng).

Baca Juga :  Di Mana Pun Kader Demokrat, Selalu Bisa Perjuangkan Rakyat

Pernyataan tersebut, diungkap Bupati Loteng itu saat memberikan sambutan pada acara peringatan Rahman Rahim Day sekaligus pemgukuhan perpanjangan masa jabatan  118 kades pada Rabu 17 Juli 2024 di Ballroom Lantai 5 Kantor Bupati Loteng.

Baca Juga :  Oke Wiredarme Bertemu TGH Habib Ziadi, Minta Wejangan Jelang Pilkada Loteng

“InsyaAllah saya bersama den tuan Dr.Nursiah, akan kembali ihktiar di Kaupaten Lombok Tengah,” ungkap HL.Pathul Bahri yang disambut tepuk tangan riuh seluruh kades yang hadir.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ikhtiarnya kembali di Loteng lanjut Bupati, salah satu alasanya karena banyaknya berbagai rencana pembangunan yang akan dilakukan di Tatas Tuhu Trasna tersebut.

Baca Juga :  Kapolri di NTB, Ini Agendanya

Salah satunya Rumah Sakit Yatim dan Duafa tersenyum yang membutuhkan perhatian penuh pemerintah daerah agar bisa terwujud sesuai harapan.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

PKB Siapkan Kader Berlaga Pilkada 2030 Diloteng
Anggota Komisi III Dorong Pemda Serius Menangani Masalah Sampah
Ketua DPC PPP Tunggu Arahan DPW dan DPP Terkait PAW Lalu Nursa’i Dalam Kasus Ijazah Palsu 
Komisi IV Dukung Pembangunan Sekolah Rakyat
Ketua DPRD Dorong PJU Diloteng Menjadi Perhatian Serius 
Anggota Dewan Tarip Meminta Distribusi Alat Panen Menjadi Perhatian di Kecamatan Praya Timur
Banyak Pejabat Loteng akan Dilaporkan ke KPK Terkait Dana Hibah dan Dana dari PT AMNT
Pantau Arus Mudik Lebaran, Gubernur Iqbal Pastikan Semua Berjalan Baik
Berita ini 141 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Rabu, 16 April 2025 - 06:36 WIB

PKB Siapkan Kader Berlaga Pilkada 2030 Diloteng

Sabtu, 12 April 2025 - 07:52 WIB

Anggota Komisi III Dorong Pemda Serius Menangani Masalah Sampah

Jumat, 11 April 2025 - 09:28 WIB

Ketua DPC PPP Tunggu Arahan DPW dan DPP Terkait PAW Lalu Nursa’i Dalam Kasus Ijazah Palsu 

Kamis, 10 April 2025 - 15:34 WIB

Komisi IV Dukung Pembangunan Sekolah Rakyat

Kamis, 10 April 2025 - 05:10 WIB

Ketua DPRD Dorong PJU Diloteng Menjadi Perhatian Serius 

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kesehatan Lombokdaily

Penyakit DBD Menjadi Perhatian Serius di Loteng

Rabu, 16 Apr 2025 - 20:34 WIB

Hukrim Lombokdaily

‎Pelaku Pencurian Hewan Ternak di Pujut Ditahan

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:57 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Bupati Pathul Menyadari Tidak Alergi Kritik 

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:55 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Pengurus PKK Diharapkan Mendidik Anak Dikabupaten Loteng 

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:48 WIB