Sidang Paripurna DPRD, Ketua Dewan M Tauhid Puji Pemda Loteng Raih WTP Ke 12

Selasa, 11 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET -Ketua DPRD M Tauhid SIP Memimpin Langsung Rapat Paripurna pimpinan dewan dengan segenap Anggota DPRD kabupaten Lombok Tengah dengan agenda penetapan Propemperda kabupaten Loteng tahun 2025, penyampaian penjelasan kepala daerah terhadap, Ranperda tentang pertanggungjawaban APBD, 14, Buah Ranperda tentang

pembentukan desa, penyampaian penjelasan dewan terhadap dua buah Ranperda usul dewan masing-masing komisi tentang :
Perlindungan dan pemenuhan hak penyandang disabilitas Perlindungan perempuan dan anak, korban kekerasan, berlangsung di ruang Sidang Paripurna Dewan Senen (10/6/2024).

Dalam Sidang Paripurna ini, dihadiri oleh Bupati HL Pathull Bahri SIP dengan segenap OPD, Kepala Kejaksaan, Kapolres, Dandim 102, Dirut Bank NTB, Camat, serta undangan lainnya. Meskipun sejumlah dewan tidak Hadir Namun Rapat Paripurna ini berlangsung lancar. Ketua DPRD M Tauhid SIP mengucapkan selamat kepada bapak Bupati dan OPD, Pemda Kabupaten Loteng meraih WTP 12 kali,” mewakili Pimpinan dan segenap anggota legislatif menyampaikan selamat dan sukses dalam mempertahankan wajar tanpa pengecualian (WTP) ke-12,”ujar Ketua DPRD M Tauhid SIP.

Selanjutnya Ketua Gabungan Komisi DPRD Lalu Ramdan SAg dalam pidatonya dihadapan Segenap DPRD dan OPD Menyampaikan,
Salah satu wujud dari pelaksanaan fungsi dprd di bidang pembentukan peraturan daerah adalah diwujudkan melalui kegiatan penyusunan program pembentukan perda bersama kepala daerah, pembahasan bersama kepala daerah dan menyetujui atau tidak menyetujui rancangan perda, dan mengajukan usul rancangan perda.

Sebagai wujud dari pelaksanaan fungsi pembentukan perda tersebut, komisi IV sebagai bagian dari alat kelengkapan dprd kabupaten lombok tengah telah mengajukan usul dua rancangan perda yang telah tertuang dalam program pembentukan perda (propemperda) kabupaten lombok tengah tahun 2023 yaitu : Rancangan peraturan daerah tentang pelindungan anak dan perempuan korban kekerasan, Rancangan peraturan daerah tentang pelindungan dan pemenuhan hak penyandang disabilitas, Kedua ranperda tersebut di atas, telah melalui beberapa tahapan pembahasan seperti pembahasan diinternal komisi IV selaku pengusul, konsultasi publik dengan mengundang seluruh stake holder terkait, proses harmonisasi oleh kanwil kemenkumham provinsi nusa tenggara barat, dan terakhir kedua ranperda tersebut telah disetujui dalam rapat paripurna dprd kabupaten lombok tengah untuk ditetapkan menjadi ranperda usul dprd kabupaten lombok tengah. Sesuai dengan mekanisme pembahasan ranperda sebagaimana yang tertuang dalam tata tertib dprd kabupaten lombok Tengah, untuk memberikan penjelasan atas substansi dari kedua ranperda tersebut, yang dapat kami sampaikan secara berurutan sebagai berikut : Rancangan peraturan daerah tentang pelindungan anak dan perempuan korban kekerasan ; Tindak kekerasan terhadap perempuan dan anak mengalami kecenderungan yang semakin meningkat.

Baca Juga :  KPK Gelar Media Briefing Mengawal Keberlanjutan Pemberantasan Korupsi

“faktor pemicu seperti ekonomi, sosial, budaya serta Lingkungan sosial semakin kompleks seiring dengan pengaruh perkembangan teknologi, perlu langkah secara nyata untuk memberikan perlindungan oleh segenap elemen warga negara sebagai kesatuan dari masyarakat, serta peran pemerintah daerah sebagai pengayom bagi warganya dengan berbagai program guna melakukan pencegahan tindak kekerasan terhadap perempuan dan anak.

Baca Juga :  Kontribusi PDAM Tirta Ardhia Rinjani Terhadap PAD Dalam Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2024 ini Belum Ditargetkan

Salah satu upaya untuk mencegah kekerasan terhadap perempuan dilakukan melalui pemberdayaan perempuan dan optimalisasi potensi yang telah dimiliki sebelumnya,sehingga diharapkan mampu meningkatkan dan mengembangkan diri untuk berperan dan terlindungi dari potensi tindak kekerasan. kondisi ini akan memperkuat bentuk penghargaan dan penghormatan terhadap perempuan dengan tetap menjaga peran dan kodratnya sebagai seorang perempuan untuk berperan dalam mendidik dan mendukung kesejahteraan dan kebahagiaan keluarganya. Upaya untuk mencegah terjadinya kekerasan terhadap anak, menjadi kewajiban bersama baik itu orang tua, keluarga, masyarakat dan swasta, secara holistik. (Rosidi)

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Jangan “Mainkan” Harga Gabah Petani, Tentara Siap Kawal Saat Transaksi
Ormas Sasaka Nusantara NTB Desak BWS NT1 dan BP2JK Bertanggungjawab Membayar Sisa Proyek DI SURABAYA LOMBOK TENGAH Tahun 2021
Bupati Pathul Resmikan Taman Alun Alun Tastura Di Kota Praya
Alun Alun Tastura Praya Mentereng, Segera Launching
Komisi II Murdani Ingatkan Proyek RTH Lapangan Muhajirin Selesai Akhir Desember 2024
Ada Surat Masuk dari Golkar ke DPRD Loteng
Ayo Bersiap untuk War Tiket Dengan Harga Terbaik di Perode Penjualan Early Bird
Peringatan HUT ke-79 RI: ITDC Resmikan Sistem New Traffic dan Kantor Bea Cukai di Kawasan The Mandalika
Berita ini 25 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Sabtu, 12 April 2025 - 19:46 WIB

Jangan “Mainkan” Harga Gabah Petani, Tentara Siap Kawal Saat Transaksi

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:25 WIB

Ormas Sasaka Nusantara NTB Desak BWS NT1 dan BP2JK Bertanggungjawab Membayar Sisa Proyek DI SURABAYA LOMBOK TENGAH Tahun 2021

Minggu, 29 Desember 2024 - 12:40 WIB

Bupati Pathul Resmikan Taman Alun Alun Tastura Di Kota Praya

Jumat, 20 Desember 2024 - 17:30 WIB

Alun Alun Tastura Praya Mentereng, Segera Launching

Jumat, 13 Desember 2024 - 05:29 WIB

Komisi II Murdani Ingatkan Proyek RTH Lapangan Muhajirin Selesai Akhir Desember 2024

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kesehatan Lombokdaily

Penyakit DBD Menjadi Perhatian Serius di Loteng

Rabu, 16 Apr 2025 - 20:34 WIB

Hukrim Lombokdaily

‎Pelaku Pencurian Hewan Ternak di Pujut Ditahan

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:57 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Bupati Pathul Menyadari Tidak Alergi Kritik 

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:55 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Pengurus PKK Diharapkan Mendidik Anak Dikabupaten Loteng 

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:48 WIB