Sambil Patroli, Polairud Ini Rela Bersih-bersih Pantai

Kamis, 7 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET –  Satuan Polair dan Udara (Polairud) Polres Sumbawa Polda NTB menggelar kegiatan bakti sosial yang dilaksanakan pada hari Kamis (07/03/24) pagi.

Kegiatan yang di gelar bertempat di Pantai Batugong dan Pantai Desa Empan Kecamatan Labuhan Badas itu dipimpin langsung oleh Kasat Polairud AKP Sumardi S.Sos bersama seluruh personelnya.

AKP Sumardi mengatakan kegiatan pagi ini adalah program unggulan dari Baharkam Polri untuk menjaga kebersihan pantai dari sampah terutama plastik yang terbawa oleh air laut.

Baca Juga :  Ada Giat Aksi Bersih Negeri Di Pantai Kuta Mandaika

“Kami dari sat polairud Polres Sumbawa Polda NTB menggelar bakti sosial bersih bersih sampah yang ada dipantai Empan Desa Labuan Badas dan pantai Batu Gong” ucapnya.

Lebih lanjut Kasat, bahwa walaupun hujan gerimis tidak menyurutkan niat seluruh personel untuk tetap membersihkan pantai dari sampah.

Baca Juga :  Kapolres Sumbawa Didampingi Ketua Bhayangkari Bagikan Takjil Pada Pengguna Jalan

Dalam kegiatan tersebut Polisi bersama-sama masyarakat bergotong royong membersihkan pantai dari berbagai macam sampah plastik, styrofoam dan material lainnya yang terbawa air laut.

Kasat juga mengungkapkan bahwa kegiatan kerja bakti tersebut menyikapi rasa keprihatinan akan dampak buruk terhadap ekosistem laut dari sampah plastik.

“Kami tidak hanya sekedar membersihkan pantai, juga mengajak masyarakat sekitar tentang pentingnya menjaga kebersihan laut” terang Kasat.

Baca Juga :  Jelang Idul Adha 1445 H, ITDC Salurkan Hewan Qurban

AKP Sumardi juga menambahakan kegiatan ini sebagai langkah konkret kami bersama untuk memulihkan keindahan pantai serta mengajak masyarakat agar lebih peduli dengan tidak membuang sampah dilaut guna menjaga lingkungan laut yang sehat juga kelangsungan spesies laut dan masyarakat yang ada sekitarnya.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Masjid Nurul Jinan Batunyala Disumbang Kapolres
Alfamart dan Lukajel Gelar Posyandu di 34 Kota, Komitmen untuk Generasi Sehat Indonesia
Sekda Pimpin Gelar Bedah Rumah Plus-Plus Dalam Rangka HUT Ke-53 Korpri
Melalui Gerakan Tanam 1000 Pohon, Tim GAS Iqbal-Dinda Siap “Ngegas” Sampai Menang!
IHH Program ITDC Bersama PT. Angkasa Pura I
Niat Mulia Tingkatkan Mutu Pendidikan, Ini Program Yaga Yingde Group di Loteng
Jelang Idul Adha 1445 H, ITDC Salurkan Hewan Qurban
Bang Zul Disambut Antusias Warga Saat ke Desa Ini
Berita ini 12 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Kamis, 31 Oktober 2024 - 19:41 WIB

Masjid Nurul Jinan Batunyala Disumbang Kapolres

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:47 WIB

Alfamart dan Lukajel Gelar Posyandu di 34 Kota, Komitmen untuk Generasi Sehat Indonesia

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Sekda Pimpin Gelar Bedah Rumah Plus-Plus Dalam Rangka HUT Ke-53 Korpri

Senin, 12 Agustus 2024 - 09:35 WIB

Melalui Gerakan Tanam 1000 Pohon, Tim GAS Iqbal-Dinda Siap “Ngegas” Sampai Menang!

Kamis, 1 Agustus 2024 - 06:38 WIB

IHH Program ITDC Bersama PT. Angkasa Pura I

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kepolisian Lombokdaily

Penerimaan Anggota Polri Jalur Bakomsus Bintara Kompetisi Khusus

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:28 WIB