Pelatihan Digital Marketing Dorong UMKM Desa Tanak Rarang Go Digital

Selasa, 26 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombokdaily.net – Pemerintah Desa Tanak Rarang menggelar Pelatihan Digital Marketing pada Senin, 25 Agustus 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Tanak Rarang. Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lombok Tengah, Lalu Agung Abdul Aziz, S.Kom, serta diikuti para pelaku usaha, Karang Taruna, dan staf desa.

Baca Juga :  52 Orang Jamaah Haji Kloter Dua Ditunda, Termasuk Bupati dan Keluarganya

Pelatihan dibuka oleh Kepala Desa Tanak Rarang, H. Deboh, S.Pd.I. Dalam sambutannya, ia menekankan pentingnya keseriusan peserta dalam mengikuti kegiatan ini.

“Pelatihan ini jangan hanya sekadar seremonial. Ikuti dengan sungguh-sungguh agar anggaran yang digunakan benar-benar bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat,” ujar H. Deboh.

 

Sebagai narasumber, Lalu Agung Abdul Aziz menjelaskan strategi mengoptimalkan pemasaran produk melalui media sosial. Menurutnya, platform seperti Facebook dan TikTok memiliki jangkauan luas sehingga bisa menjadi sarana efektif bagi pelaku usaha desa untuk memperluas pasar.

 

“Jangan takut untuk memulai. Digital marketing membuka peluang besar untuk memasarkan produk lokal ke audiens yang lebih luas,” jelas Agung.

Baca Juga :  Selamat dan Sukses Atas Pelantikan HL Pathul Bahri-dr HM Nursiah

Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman praktis kepada pelaku usaha desa agar mampu bersaing di era digital. Melalui pemanfaatan media sosial, produk lokal diharapkan lebih dikenal sekaligus meningkatkan perekonomian masyarakat Desa Tanak Rarang.|®|

Penulis : Rossi

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lombokdaily.net

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Bupati Lombok Tengah Sampaikan Pidato dalam Rangka HUT ke-80 Kabupaten Lombok Tengah
Pemkab Lombok Tengah Usulkan NIP untuk 4.548 PPPK Paruh Waktu
Grand Final Liga SINOVA 2025 Digelar, Bupati Lombok Tengah Tekankan Pentingnya Inovasi
Umi Dinda : Sinergi Pemerintah dan Organisasi Wanita Kunci Sukses Pembangunan Daerah
NTB Raih Dua Penghargaan Bergengsi di Ajang Indonesia Muslim Travel Index 2025
Sembilan Bulan MBG, 9 Ribuan Anak Keracunan Forum RCCE desa BGN Perbaikan MBG Segera
Bupati Lombok Tengah Tekankan Pentingnya Pembinaan Generasi Muda Melalui PORKAB POR Usia Dini
Pemdes Barabali Siapkan Penampungan dan Ajak Warga Bertani untuk Dukung Program Makan Bergizi Gratis
Berita ini 4 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Selasa, 14 Oktober 2025 - 16:37 WIB

Bupati Lombok Tengah Sampaikan Pidato dalam Rangka HUT ke-80 Kabupaten Lombok Tengah

Senin, 13 Oktober 2025 - 09:17 WIB

Pemkab Lombok Tengah Usulkan NIP untuk 4.548 PPPK Paruh Waktu

Senin, 13 Oktober 2025 - 06:35 WIB

Grand Final Liga SINOVA 2025 Digelar, Bupati Lombok Tengah Tekankan Pentingnya Inovasi

Minggu, 12 Oktober 2025 - 22:27 WIB

Umi Dinda : Sinergi Pemerintah dan Organisasi Wanita Kunci Sukses Pembangunan Daerah

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:57 WIB

NTB Raih Dua Penghargaan Bergengsi di Ajang Indonesia Muslim Travel Index 2025

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Pemerintahan Lombokdaily

Bupati Lombok Tengah Sampaikan Pidato dalam Rangka HUT ke-80 Kabupaten Lombok Tengah

Selasa, 14 Okt 2025 - 16:37 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Pemkab Lombok Tengah Usulkan NIP untuk 4.548 PPPK Paruh Waktu

Senin, 13 Okt 2025 - 09:17 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Umi Dinda : Sinergi Pemerintah dan Organisasi Wanita Kunci Sukses Pembangunan Daerah

Minggu, 12 Okt 2025 - 22:27 WIB