Bupati Loteng Apresiasi Kader Pendata PMKS dan PSKS

Senin, 8 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LOMBOKDAILY.NET –  Bupati Lombok Tengah, HL.Pathul Bahri S.Ip MA, berikan apresiasi kepada sekitar seratus lebih Kader Pendata Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) dan Potensi Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS) di Lombok Tengah NTB.

Apresiasi tersebut, disampaikan Bupati pada acara Pembinaan, Monitoring dan Evaluasi kegiatan PMKS dan PSKS pada Senin 8 Januari 2024 di Ballroom Lantai 5 Kantor Bupati setempat.

Baca Juga :  Kejadian Mencoreng Dunia Pendidikan, Terjadi di Hari Perayaan HGN

Dalam sambutanya pada acara yang dihadiri seratusan tim PMKS dan PSKS dari seluruh desa se-Lombok Tengah tersebut, Bupati menyebut kalau tim tersebut telah bekerja dengan baik.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Data yang berhasil dihimpun per desember 2023 terkait PMKS dan PSKS telah masuk ke pihaknya dan data tersebut akan sangat bermamfaat bagi pembangunan di Lombok Tengah ke depan.

Baca Juga :  TNI - Polri Dan Pemerintah Kabupaten Loteng Tandatangani NPHD Pemilu 2024

Adapun data yatim di Lombok Tengah yang berhasil dihimpun sebanyak 11.534 jiwa dan lansia sebanyak 11.108 jiwa.

“Ketika datanya sudah terkumpul, maka perlu kita cari solusinya dengan membuat program. Oleh karena itu, terimakasih kepada  153 anggota tim pendata PMKS di Lombok Tengah, apresiasi setinggi-tinggi kami sampaikan,”kata  Bupati.

Baca Juga :  Polres Loteng Gelar Upacara Sertijab PJU Dan Sejumlah Kapolsek

Pada kesempatan tersebut, Bupati berpesan agar ke depan, pendataan dilakukan lagi dengan lebih baik sehingga data yang didapatkan semakin valid dan bisa mendukung terwujdnya program dan kegiatan yang tepat sasaran.

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Jangan “Mainkan” Harga Gabah Petani, Tentara Siap Kawal Saat Transaksi
Ormas Sasaka Nusantara NTB Desak BWS NT1 dan BP2JK Bertanggungjawab Membayar Sisa Proyek DI SURABAYA LOMBOK TENGAH Tahun 2021
Bupati Pathul Resmikan Taman Alun Alun Tastura Di Kota Praya
Alun Alun Tastura Praya Mentereng, Segera Launching
Komisi II Murdani Ingatkan Proyek RTH Lapangan Muhajirin Selesai Akhir Desember 2024
Ada Surat Masuk dari Golkar ke DPRD Loteng
Ayo Bersiap untuk War Tiket Dengan Harga Terbaik di Perode Penjualan Early Bird
Peringatan HUT ke-79 RI: ITDC Resmikan Sistem New Traffic dan Kantor Bea Cukai di Kawasan The Mandalika
Berita ini 71 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Sabtu, 12 April 2025 - 19:46 WIB

Jangan “Mainkan” Harga Gabah Petani, Tentara Siap Kawal Saat Transaksi

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:25 WIB

Ormas Sasaka Nusantara NTB Desak BWS NT1 dan BP2JK Bertanggungjawab Membayar Sisa Proyek DI SURABAYA LOMBOK TENGAH Tahun 2021

Minggu, 29 Desember 2024 - 12:40 WIB

Bupati Pathul Resmikan Taman Alun Alun Tastura Di Kota Praya

Jumat, 20 Desember 2024 - 17:30 WIB

Alun Alun Tastura Praya Mentereng, Segera Launching

Jumat, 13 Desember 2024 - 05:29 WIB

Komisi II Murdani Ingatkan Proyek RTH Lapangan Muhajirin Selesai Akhir Desember 2024

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kesehatan Lombokdaily

Penyakit DBD Menjadi Perhatian Serius di Loteng

Rabu, 16 Apr 2025 - 20:34 WIB

Hukrim Lombokdaily

‎Pelaku Pencurian Hewan Ternak di Pujut Ditahan

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:57 WIB