MSQ Daftar Ketua KONI Hari Terakhir

Minggu, 23 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombokdaily.net – Ketua KONI Loteng M Samsul Qomar mengembalikan berkas pendaftaran sebagai calon ketua KONI Loteng. ” Bismillah saya ikhtiarkan diri sebagai Ketua KONI periode ke dua semoga di mudahkan,” ucapnya.

MSQ akrabnya maju kembali dengan dukungan 17 Cabang Olahraga anggota KONI Loteng .Diantaranya Cabor tersebut yakni Persatuan Tenis Meja Indonesia  (PTMSI ), Perkemi , PSTI dan FTI .

Baca Juga :  Polisi Perkuat Penjagaan Gudang Logistik Pemilu

Majunya MSQ kembali tentu tidak serta merta, dia selama memimpin KONI prestasi olahraga Loteng membaik bahkan naik kelas,”atlit dan pelatih kita hebat hebat, KONI hanya membina dan mengawal prosesnya, menyiapkan administrasinya sisanya mereka yg berjuang,”ulas mantan anggota Dewan dua periode ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Ketua TPP Musorkab Nasrullah alias Seloh mengatakan pendaftaran yang diterima baru satu orang sementara yang sudah mengambil formulis baru dua orang.” kita tunggu sampai pukul 22.00 Wita bagi yang mau mendaftar,” ujarnya.

Baca Juga :  Divisi Hukum Mabes Polri Datangi Polres KLU

Sementara untuk pelaksanaan Musorkab sudah di persiapkan tanggal 25 maret 2025 bertempat di de bale Soultan Hotel Poltekpar Lombok. “Besok kita cek kelengkapan berkas sehari baru selasa kita pelaksanaan Musorkab.” Pungkas Qomar.

Baca Juga :  Melalui Kejurprov, Pathul Bahri Berharap Judo Digemari Masyarakat NTB

 

Sebagai informasi Perlu diketahui semenjak Samsul Qomar Pimpin KONI Loteng banyak prestasi KONI. Banyan atlet yang mendapat emas pada olimpiade sebelumnya. Tidak heran jika Ketua KoNi Loteng sangat diincar oleh kalangan Elit agar namanya naik daun jika ia memimpin KONI.(**).

 

 

 

 

 

 

 

Penulis : Rossi

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lombokdaily.net

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Melalui Kejurprov, Pathul Bahri Berharap Judo Digemari Masyarakat NTB
Gairahkan Mandalika, Agenda Balap Juli 2025 Siap Panaskan Pertamina Mandalika International Circuit
Media Pemerhati BUMD Berikan Penghargaan Kepada Direksi PDAM Loteng, atas Inovasi Pelayanan Publik
Lahan Yang Ditempati Pelapak di Pantai Aan HPL Milik ITDC
Sekjen Lintas Generasi NWDI Desak Presiden Prabowo Ambil Peran Aktif dalam Isu Perdamaian Iran dan Israel
Hinaan Personal, Gubernur Iqbal Minta Keluarga dan Masyarakat Tetap Tenang
Jay Idzes Pemain Termahal Timnas Indonesia
Aktivis Lingkungan Nujumuddin Soroti Konflik Pengusiran Surf Gude Diteluk Ekas 
Berita ini 38 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Minggu, 6 Juli 2025 - 06:06 WIB

Melalui Kejurprov, Pathul Bahri Berharap Judo Digemari Masyarakat NTB

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:06 WIB

Gairahkan Mandalika, Agenda Balap Juli 2025 Siap Panaskan Pertamina Mandalika International Circuit

Sabtu, 5 Juli 2025 - 05:19 WIB

Media Pemerhati BUMD Berikan Penghargaan Kepada Direksi PDAM Loteng, atas Inovasi Pelayanan Publik

Senin, 30 Juni 2025 - 11:18 WIB

Lahan Yang Ditempati Pelapak di Pantai Aan HPL Milik ITDC

Rabu, 25 Juni 2025 - 07:02 WIB

Sekjen Lintas Generasi NWDI Desak Presiden Prabowo Ambil Peran Aktif dalam Isu Perdamaian Iran dan Israel

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Pemerintahan Lombokdaily

31 Ribu Kendaraan Nikmati Diskon Pajak, Pemprov Terima Rp 10,44 Miliar

Rabu, 9 Jul 2025 - 18:50 WIB

Kepolisian Lombokdaily

Kapolda Turun Langsung ke Lokasi Banjir Di Mataram 

Senin, 7 Jul 2025 - 13:29 WIB