50 DPRD Hari ini Gelar Rapat Dengan Empat Agenda

Senin, 28 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombokdaily.net – Pimpinan dan Segenap Anggota DPRD Kabupaten Lombok Tengah Hari ini (senen) akan mengadakan Rapat Paripurna DPRD Kedua masa sidang Tahun 2024-2025. Berlangsung di gedung Utama DPRD Lantai 2 di jalan Umum Jontlak Praya Tengah pada Senen 28 April 2025. Dalam Rapat kedua ini akan dimulai acaranya Sekitar pukul 09.00 WITA Pagi.

Baca Juga :  Rapat Paripurna Dewan, Berikut Hasil Laporan Jubir Banggar DPRD

Acara ini akan dihadiri Pimpinan Daerah, Forkompimda, OPD, Kapolres, Pengadilan, Para Camat dan Undangan Lainnya. Wakil Ketua I DPRD H Lalu Ahmad Rumiawan, S, sos menyatakan bahwa Segenap Anggota Dewan Akan membahas Empat agenda yaitu pertama penyampaian Laporan gabungan Komisi terhadap hasil pembahasan Laporan keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah Tahun Anggaran 2024. Kedua permintaan persetujuan Anggota Dewan terhadap Rekomendasi atas laporan keterangan pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah Tahun 2024. Ketiga penyerahan Rekomendasi Anggota DPRD atas laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah,”terakhir penutupan persidangan kedua dilanjutkan dengan pembukaan masa persidangan ke Tiga tahun 2025.” Tutupnya. (**).

Baca Juga :  Berikut Nama Anggota DPRD Yang Dilantik Dengan Perolehan Suara Tertinggi Dimasing-masing Dapil

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penulis : Rossi

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lombokdaily.net

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Lombok Tengah Terapkan Manajemen Talenta ASN untuk Meningkatkan Kualitas Pemerintahan
Pemkab Lombok Tengah Bergerak Cepat untuk Wujudkan Program Tiga Juta Rumah
Kepala BPJS Tenaga Kerja Tidak Hadir di Acara Hari Buruh Mataram, Yustinus Habur Desak Kepala BPJS Pusat Diberhentikan : Ancaman Demo Besar-besaran
Pemkab Lombok Tengah Dorong Admin Perangkat Daerah Aktif Kelola SP4N-LAPOR
Badan Anggaran DPRD Lombok Tengah Sampaikan Laporan Hasil Pembahasan KUA-PPAS APBD 2026 : Komitmen Bersama Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan
YJI Lombok Tengah Dampingi Penyerahan Dana Pendampingan untuk Pasien Rahmawati HD Poutri
Rakercab FSP PAR KSPSI Lombok Tengah 2025 : Optimalisasi Kemitraan Serikat Pekerja Pariwisata untuk Tingkatkan Kualitas Tenaga Kerja dan Perlindungan di Era Globalisasi
Dharma Wanita Persatuan Lombok Tengah Gelar Lomba Senam Kreasi PORPI 2025
Berita ini 29 kali dibaca

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERKAIT

Jumat, 7 November 2025 - 10:08 WIB

Lombok Tengah Terapkan Manajemen Talenta ASN untuk Meningkatkan Kualitas Pemerintahan

Selasa, 4 November 2025 - 10:15 WIB

Pemkab Lombok Tengah Bergerak Cepat untuk Wujudkan Program Tiga Juta Rumah

Senin, 3 November 2025 - 15:56 WIB

Pemkab Lombok Tengah Dorong Admin Perangkat Daerah Aktif Kelola SP4N-LAPOR

Jumat, 31 Oktober 2025 - 20:03 WIB

Badan Anggaran DPRD Lombok Tengah Sampaikan Laporan Hasil Pembahasan KUA-PPAS APBD 2026 : Komitmen Bersama Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 20:30 WIB

YJI Lombok Tengah Dampingi Penyerahan Dana Pendampingan untuk Pasien Rahmawati HD Poutri

🗂️🗂️🗂️🗂️LOMBOKDAILY TERBARU

Kasus Lombokdaily

Masyarakat Desak KLHK Cabut Izin Konsesi Hutan PT Shadana Arifnusa

Kamis, 6 Nov 2025 - 14:08 WIB

Pemerintahan Lombokdaily

Pemkab Lombok Tengah Bergerak Cepat untuk Wujudkan Program Tiga Juta Rumah

Selasa, 4 Nov 2025 - 10:15 WIB