LOMBOKDAILY.NET -KPU Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menyiapkan sejumlah tema pada Debat Pertama calon gubernur dengan wakil gubernur Nusa Tenggara Barat yaitu Tema Sosial. Debat Pertama diikuti tiga Paslon antara lain Paslon No 1 (Rohmi Firin), Paslon no 2 (Zul -Uhel), Paslon no 3 (Iqbal-Dinda). Dalam Kesempatan itu Wagub NTB H Wawan Misyafirin Paslon No 1 berbicara tentang upaya menyelesaikan persoalan NTB dengan Topik Sosial.
Tahun 2023 persentase rumah layak huni hanya 66,31% pertanyaannya Bagaimana kebijakan dan strategi paslon untuk penyediaan rumah layak huni bagi masyarakat dengan memperhatikan kecukupan ruang terbuka hijau.
Menurutnya, pihaknya berkokitmen jika terpilih menjadi Wakil Gubernur NTB maka yang harus dilakukan adalah mengembangkan budaya gotong royong,” kita pernah lakukan di KSB, menggunakan pendekatan Gotong Royong, “insyaallah menang” maka nantinya kita akan tetap Galakkan di Nusa tenggara Barat,” jelas Misyafirin.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis : Rossi
Editor : Redaksi
Sumber Berita : Lombokdaily.net